Kelas khusus untuk siswa – siswa yang unggul dalam mata pelajaran IPS. Kelas Khusus ini dibuka untuk dua tingkatan yaitu kelas 7 dan kelas 8. Masing – masing tingkatan terdiri dari 10 anak. Siswa yang mengikuti IPS “Study Club” ini disiapkan untuk mengikuti Olimpiade ataupun Lomba mata pelajaran IPS. Adapun tempat belajar untuk kelas khusus ini da di bebarapa tempat. Yang pertama adalah Laboratorium Komputer, ini digunakan saat siswa membutuhkan jaringan internet untuk memahami lebih rinci tentang materi. Yang kedua adalah perpustakaan untuk Literasi Materi. Dan terakhir adalah ruang kelas.

Link galeri

Share this post

About the author